Please open Admin -> Appearance -> Menus Setting

KENDARI. Menyusul keberhasilan pilot penggemukan sapi di Kecamatan Konda, Kabupaten Konawe Selatan, NSLIC/NSELRED memperkuat kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Konawe Selatan, Universitas Haluoleo dan Universitas Muhammadiyah Kota Kendari melalui penandatangan nota kesepahaman (Memorandum of Understanding atau MoU) pengembangan peternakan sapi. Penandatangan MoU tersebut diharapkan dapat mengukuhkan komitmen pemerintah daerah, universitas dan mitra lokal untuk mendukung replikasi […]

Read More

KONAWE SELATAN. Sulawesi Tenggara adalah salah satu provinsi di Indonesia yang ditetapkan oleh pemerintah pusat sebagai kawasan pengembangan sapi potong nasional berdasarkan Keputusan Menteri Pertanian No. 43 tahun 2015. Menurut Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan, Kementerian Pertanian RI, populasi sapi di Provinsi Sulawesi Tenggara pada 2016 mencapai 333.184 ekor atau menempati posisi ke-12 dari […]

Read More